Berita  

Yaumil Ambo Djiwa. Telah Mengukuhkan 72 Orang Paskibraka

ALIANSINEWS.COM_PASANGKAYU=== Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 Tahun 2024, dengan Tema “Nusantara Baru Indonesia Maju”.

Bupati Pasangkayu, H. Yaumil Ambo Djiwa. Telah Mengukuhkan 72 Orang Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibra). Kabupaten Pasangkayu Tahun 2024. Jum’at, 16 Agustus 2024.
Halaman Kantor Bupati Pasangkayu.

Kegiatan ini di hadiri DR Hj. Herny Agus, S.Sos,.M.Si (Wakil Bupati Pasangkayu). Kapten Inf Ismail (Pasi Ter Mewakili Dandim 1427/Pasangkayu).
Letda Laut (S) Ibnu Hajar (Danpos Binpotmar TNI AL Pasangkayu). Iptu Mustamir, S.H (Kapolsek Pasangkayu). Irfandi Yaumil (Wakil Ketua 1 DPRD Kab. Pasangkayu YM Mazidah, S.Ag. M.H. (Ketua Pengadilan Agama Pasangkayu), Muh. Zain Machmoed, S. Sos (Sekda Pasangkayu). Para pejabat OPD Kab. Pasangkayu. Pasukan Paskibraka.

Dalam acara Pengukuhan ini, Kepala Kesbangpol, Muh. Abduh, S.Pd M.Pd Membacaankan Ikrar Paskibraka, Kemudian acara dilanjutkan dengan Pernyataan Pengukuhan oleh Bupati Pasangkayu. (Rls/Udi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *